Oemah Manten "Sekar Langit" Kedung Jenar Semakin Lengkap dengan Kostum Karnaval

Photo karya Blora Updates Photograph

Blora Updates - Persaingan bisnis membuat seseorang harus selalu berusaha meningkatkan kualitas. Dengan begitu maka usaha akan mampu bertahan. Salah satu jenis usaha yang berkembang pesat dan muncul banyak usahawan di  Blora saat ini adalah bisnis rias pengantin maupun wedding organiser. Hal tersebut dipahami benar oleh Dian Eka Sari yang tinggal di Jl. Musi no 29, Kedung Jenar - Blora. Mengusung nama usaha Oemah Manten " Sekar Langit ", istri dari R. Widodo Hari Purnomo ini menyikapinya dengan menambah usaha persewaan kostum karnaval.


" Kini persewaan Sekar Langit Semakin komplit. Mulai baju pengantin, adat, profesi, tari, kostum wayang, aneka kostum carnival, make up artis, pengantin, face painting, henna , WO & catering, pre wedding dll " tutur putri Drs Teguh Sutrisno mantan ketua PGRI kab Blora dan ketua dewan pendidikan Blora. 

" Kemarin beberapa koleksi saya juga ikut meramaikan Blora Fashion Carnival mas. Beberapa desain seperti kostum Garuda, kenari, merak ijo, kupu kupu, barongan saya kenalkan ke masyarakat Blora. Alhamdulillah masyarakat sangat antusias foto bareng ", terang Cucu pertama eyang H.Soedjono (alm) & eyang Hj Suwarti, desa Kalangrejo Kunduran ini.

Berikut adalah kostum karnaval koleksi Dian Oemah Manten " Sekar Langit " :
Photo karya @Awiexa

Photo karya @Awiexa

Photo karya @Awiexa


















Posting Komentar

0 Komentar