Blora Updates - Satu lagi karya putra daerah Blora diperkenalkan diseluruh Indonesia. Karya itu berupa Lagu nuansa jawa dengan judul " Blora ". Lagu tersebut diciptakan sekaligus dinyanyikan oleh Krist Segara. Lagu " Blora " ini serentak diputar di Radio seluruh Indonesia hari ini tepatnya senin 10 April 2017.
Lagu bertajuk " Blora " ini dirilis dalam satu album. Berisi 8 lagu karya Baru yang diciptakan sendiri oleh seniman muda kelahiran Kedung tuban Kabupaten Blora Provinsi Jawa Tengah. Judul Lagu dalam album tersebut antara lain, Blora, Mbok Simbok, Aku Kudu Piye, Ditinggal, Kepekso Nyanyi, Leren Mendem, Reuni, dan Ngresulo.
" Sementara masih lagu saja. Tuk video klip menyusul. Terima Kasih banyak buat Tim kreatif, media patner dan pecinta lagu " Blora ". Semoga karya saya diterima dengan baik. Memberikan Inspirasi dan dapat menghibur masyarakat luas ", ucap musisi muda yang tinggal Kebon Jeruk Jakarta Barat. ( kohwan)
Artikel Terkait
Krist Segara Pelantun Lagu " BLORA " Buka Bukaan
Rekaman Ngobrol Bareng Krist Segara Penyanyi Lagu Berjudul BLORA
Klip Sederhana karya Blora Updates
Artikel Terkait
Krist Segara Pelantun Lagu " BLORA " Buka Bukaan
Rekaman Ngobrol Bareng Krist Segara Penyanyi Lagu Berjudul BLORA
Klip Sederhana karya Blora Updates
0 Komentar